VISI,MISI DAN TUJUAN
SMK NEGERI 1 PARIWISATA JAYAPURA
VISI
MENJADI SEKOLAH UNGGULAN DI BIDANG PARIWISATA DAN TEKNOLOGI SERTA MENGHASILKAN LULUSAN BERAKHLAK MULIA, MANDIRI , PEDULI LINGKUNGAN DAN SIAP BERSAING DI DUNIA KERJA BAIK REGIONAL,NASIONAL MAUPUN INTERNASIONAL.
MISI
TUJUAN
MENGHASILKAN LULUSAN YANG BERIMTAQ , CERDAS
DAN KOMPETITIF DI BIDANG PARIWISATA DAN TEKNOLOGI